Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Laksanakan Giat DDS dan Himbauan Antisipasi Bencana

    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Laksanakan Giat DDS dan Himbauan Antisipasi Bencana
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Laksanakan Giat DDS dan Himbauan Antisipasi Bencana

    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong, BRIPKA Iwan Kartiwa, melaksanakan kegiatan Door To Door System (DDS) atau Cooling System di Kampung Lembursitu, Desa Bojongkalong, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi.

    Dalam giat tersebut, BRIPKA Iwan memberikan sejumlah himbauan kepada warga, antara lain mengantisipasi bencana alam akibat hujan deras, mengaktifkan kembali Satkamling, mendukung program ketahanan pangan dengan menanam tanaman bergizi di pekarangan rumah, serta segera melaporkan kejadian menonjol kepada pihak kepolisian.

    Kegiatan berlangsung dalam suasana aman dan kondusif, dengan partisipasi aktif masyarakat setempat. Kapolsek Nyalindung, AKP Joko Susanto Supono, S.Kom., mengapresiasi peran serta warga dalam menjaga keamanan lingkungan.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyaklindung Sambangi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung dan Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Ayo Pindah ke Rembang, Surga Kuliner Ramah Kantong!
    Irjen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Para Kolonel Jajaran Mabes TNI
    Dandim 1715/Yahukimo Hadiri Sosialisasi Pemilihan DPRK Kabupaten Yahukimo Bersama Forkopimda
    Hendri Kampai: Mengabdi untuk Bangsa, Bukan untuk Diri Sendiri, Cerita di Balik Amanah Jabatan
    Safari Subuh Keliling Polsek Cisolok Polres Sukabumi Menjalin Kedekatan dengan Masyarakat untuk Ciptakan Kamtibmas
    Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Warga Desa Mekarjaya Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Mewujudkan Kamtibmas Pasca Pilkada Serentak 2024
    Pospam Terpadu Exit Tol Parungkuda Amankan Arus Lalu Lintas Libur Natal dan Tahun Baru
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Berikan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Cimahpar Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Ajak Warga Tingkatkan Keamanan dan Ketahanan Pangan
    Sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara Tahun Ajaran 2025/2026
    𝐁𝐡𝐚𝐛𝐢𝐧𝐤𝐚𝐦𝐭𝐢𝐛𝐦𝐚𝐬 𝐏𝐨𝐥𝐬𝐞𝐤 𝐂𝐢𝐫𝐚𝐜𝐚𝐩 𝐒𝐚𝐦𝐛𝐚𝐧𝐠𝐢 𝐖𝐚𝐫𝐠𝐚 𝐃𝐞𝐬𝐚 𝐏𝐮𝐫𝐰𝐚𝐬𝐞𝐝𝐚𝐫
    Bhabinkamtibmas Desa Cipeuteuy Polsek Kbandungan Polres Sukabumi Laksanakan Kegiatan Door to Door System (DDS)
    Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Warga Desa Mekarjaya Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Mewujudkan Kamtibmas Pasca Pilkada Serentak 2024
    Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas oleh Polsek Cicurug antisipasi Kemacetan
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Lakukan Giat Door to Door System dan Sosialisasi Program AA DEDE
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Hadir di Lingkungan Masyarakat
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan Pengamanan Pawai Tahun baru Islam
    Sinergitas TNI Polri di Kalapanunggal Sambang Warganya
    Kerjabakti Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Perbaikan Gorong-gorong dan Pembersihan Saluran Air di Desa Nyalindung

    Ikuti Kami